Kaya Raya Yang Sejati
*APA ITU YANG DISEBUT ORANG KAYA*
*Batasan pengertian* yang disebut dengan *Kaya* adalah, *tingkat kemampuan seseorang dalam mengakumulasikan atau mengumpulkan nilai-nilai yang hidup, berkembang dan diakui di tengah-tengah masyarakat*.
*Adapun nilai-nilai tersebut secara keseluruhan meliputi* :
*1. Nilai Ilmu Pengetahuan* ;
*2. Nilai Ketrampilan* ;
*3. Nilai Kekuasaan* ;
*4. Nilai Harta-Benda* ;
*5. Nilai Harga Diri* ;
*6. Nilai Kasih-Sayang* ;
*7. Nilai Kesehatan Lahir-Batin* ;
*8. Nilai Keamanan* ;
*9. Nilai Kebebasan* ;
*10. Keadilan* ;
*11. Nilai Keimanan dan Ketaqwaan ;
*Jika seseorang memiliki ke-11 nilai-nilai di atas, maka pantaslah seseorang disebut dengan orang yang kaya sejati yang membuat ia mendapatkan kebahagiaan di dunia dan akhirat*.
*Jika harta banyak, tapi badan sakit-sakitan ia adalah orang miskin. Jika harta banyak dia miskin kasih-sayang, atau miskin perlakuan yang adil, atau miskin harga diri, atau miskin keamanan, atau miskin kebebasan, atau miskin ilmu dan wawasan hidup atau miskin ketrampilan menyikapi dan mencari solusi terhadap penyelesaian masalah hidupnya, maka tidak layak juga ia disebut orang kaya*.
*Demikian, semoga jadi renungan berguna bagi kita semua, aamiin
Kaya raya sejati
Posting Komentar untuk "Kaya Raya Yang Sejati"