Hadist Riwayat Muslim Tentang Waspada Terhadap Orang Kafir Yang Buta Sebelah Lagi Pembohong
Setiap Nabi telah memberi tahu pada umatnya tentang manusia yang bermata sebelah lagi pendusta (pembohong). Ketahuilah bahwa dia itu bermata sebelah dan sesungguhnya Tuhanmu yaitu Allah swt. tidaklah bermata sebelah. Pada si mata satu itu lalu tertulis diantara kedua belah matanya K.F.R. = (si kafir). (HR. Bukhari - Muslim).